Selain memiliki kelebihan dalam segi fotografi, Vivo X50 Series juga hadir dengan inovasi yang memadukan teknologi untuk membantu aktivitas penggunanya. Salah satu inovasi yang hadir di Vivo X50 Series adalah fitur NFC Multifunctions. Fitur NFC Multifunctions pada Vivo X50 Series ini diklaim berbeda dengan NFC pada umumnya yang hanya dapat membaca satu jenis kartu saja….