Di tengah pandemi corona (Covid 19) masyarakat dunia dihadapkan dengan masalah yang sama. Namun, beberapa orang mengeluarkan ide kreatif dan membuatmakananberbentuk virus corona. Hal ini hanya sebatas ilustrasi, tetapi terdapat nilai unik yang ada di dalamnya. Dilansir dariCNN,seorang koki di Pizza Home Hanoi, Vietnam, telah membuat roti burger berbentuk virus corona. Hoang Tung mengatakan, ia…